Pembangunan yang tidak merusak tata lingkungan dan memperhatikan generasi yang akan datang [pembangunan berwawasan lingkungan] merupakan tujuan yang mesti dicapai sesuai UU No 32/2009 tentang Pengelolaan dan Perlindungan lingkungan Hidup.
Implementasi pelaksanaa saat ini lebih menitik-beratkan keekonomian mengabaikan aspek lingkungan. Sehingga timbul dampak negatif seperti pemanasan global, rob, banjir, tanah longsor, perubahan iklim, turunnya cadangan konservasi air. Program studi diharapkan mengembangkan dan memfasilitasi mahasiswa mempunyai wawasan, etika dan kemampuan rekayasa teknologi lingkungan.
VISI
Menjadi pusat pendidikan akademik, penelitian dan pengabdian masyarakat di bidang teknik berwawasan lingkungan, yang berkualitas dan berkelanjutan dalam rangka membangun masyarakat sejahtera, modern dan mampu bersaing.
MISI
NO | BIAYA STUDI | NOMINAL BIAYA |
1 | BIAYA AWAL STUDY | Rp. 1.900.000 |
2 | SPP / BULAN D3 | Rp. 500.000 |
3 | SPP / BULAN S1 | Rp. 600.000 |
4 | SPI S1/D3 | Rp. - |
SPP ( Sumbangan Pembinaan Pendidikan)
SPI ( Sumbangan Pembangunan Institusi)
*Bebas Biaya SKS ( Satuan Kredit Semester)
*Bebas Biaya SPI untuk Teknik Lingkungan
Peluang kerja bagi lulusan diantarannya :
Tersedia Beasiswa dari Kemendikbud, Pemprov Jawa Tengah, dan Badan/Lembaga pemerintah atau swasta lain yang bekerja sama dengan Unpand